Cara menghilangkan pesan Windows is not genuine di Windows 7

Mungkin beberapa dari kalian pernah mengalami masalah seperti ini pada Windows 7 kalian. Masalah  itu yaitu layar desktop berubah menjadi hitam atau ada pesan di pojok kanan bawah layar desktop bertuliskan Windows is not genuine.

LANGKAH 1:
1. Download software WGA Remover Chew v0.9 terdahulu.
2. Jika sudah, buka softwarenya dan klik Apply
3. Tunggu beberapa saat hingga pesan penginstallan muncul sukses
4. Restart komputer anda (Otomatis kok)
5. Selesai.

LANGKAH 2:
Uninstall KB971033
Klik Start Windows => Control Panel => System and Security => Windows Update
=> View Installed Updates, cari dan pilih KB971033,
Uninstal KB971033, klik kanan => klik Uninstal (restart), atau bila ada patch yang mencurigakan
bisa sekalian di uninstal

LANGKAH 3:
Klik Start Windows => All Programs => Accessories => Run
Lalu ketikkan : slmgr.vbs -rearm
[Enter]
Restart komputer sobat,
Selesai....
Windows 7 sobat sekarang sudah seperti semula. Semoga artikel ini dapat membantu kalian yang mengalami masalah ini.

Komentar

Populer

PENGADAAN LANGSUNG DENGAN NILAI PENGADAAN DIBAWAH 50 JUTA

Cara menghilangkan windows loader activationdan Menonaktifkan automatic update pada windows